Amalan penjemput rezeki - Dakwah muslim muda

Amalan penjemput rezeki

Saudaraku dalam kehidupan ini setiap harinya kita selalu disibukan dalam mencari rezeki.
entah itu berniaga, menjadi karyawan, petani, ataupun tukang jasa dan sebagainya
untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari ini kita banting tulang sanah sinih pagi, siang, malam.
postingan ini saya buat ketika ada salah satu teman saya bertanya dan mengeluh kenapa saya bekerja sana sini tapi rasanya selalu kurang mana anak saya sebentar lagi mau masuk sekolah
Amalan

lalu saya teringat dengan status yang pernah saya baca di socmed, Amalan penjemput rezeki.
lalu saya share kepada teman saya ini tentang Amalan penjemput rezeki.
  • bangun pagi & bekerja
  • berdzkir tasbih 33x, tahmid 33x & takbir 33x
  • lakukan shalat dhuha
  • perbanyak istigfar
  • banyak bershalawat
  • tunaikan hajat orang
  • memberi makan hewan
  • banyak bersedekah
  • eratkan & jalin silaturahmi dengan berlapang dada & bermaaf-maafa
  • amanah, jujur & ikhlaskan hati dalam bekerja / berniaga.
 Namun pada hakikatnya Allah itu mencukupi kebutuhan kita bukan memberi keinginan kita, bersyukurlah atas segala hal yang telah Allah berikan.
kita dapat bernafas dapat melihat dapat berjalan dapat berbicara apakah kita sudah bersyukur dengan yang telah Allah berikan itu.
artikel amalan penjemput rezeki ini saya buat hanya untuk mengingatkan agar kita selalu bersyukur atas segala yang telah Allah berikan kepada kita.
dengan bersyukur Allah pun akan menambahkan kenikmatan kepada kita janji Allah itu pasti :)
jangan risau tentang harta orang lain yang belum kita miliki, tapi risaulah untuk segala kenikmatan yang Allah beri belum kita syukuri.


0 Komentar untuk "Amalan penjemput rezeki"

Post a Comment

ADS atas Artikel

ADS Tengah Artikel 1

ADS Tengah Artikel 2

ADS Bawah Artikel